Juve Taklukkan Como 2-1

Busam ID
Selebrasi skuad Juventus dalam laga yang berlangsung di Giuseppe Signaglia, Sabtu (8/2/2025) dini hari, foto by Instagram/Juventus

Samarinda, Busam.ID- Juventus berhasil meraih kemenangan dalam lanjutan Serie A Italia musim 2024/2025. Dalam laga yang berlangsung di Giuseppe Sinigaglia, Sabtu (8/2/2025) dini hari, Juve menang dengan skor 2-1 atas tuan rumah Como.

Meski menang, Juve dan Como bermain imbang di babak pertama, dimana Juve unggul lebih dulu melalui gol Randal Kolo Muani di kenit ke-34 dan Como berhasil menyamakan kedudukan melalui gol A. Diao di menit ke-45+1.

 

Memasuki babak kedua, Juve meningkatkan intensitas permainan. Randal Kolo Muani keluar sebagai pahlawan Juve berkat golnya di menit ke-89 melalui titik putih dan membawa Juve meraih 3 poin. Dengan hasil ini, Juve berada di posisi ke-4 dengan 43 poin.(Adit)

 

Editor: M Khaidir

Baca berita BusamID seputar Kaltim, Samarinda dan lainnya melalui Google News

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *